EKSOTIKA BROMO
21 August 2022 |
19:26 WIB

Eksotika Bromo bertema 'Ruwat Rawat Segoro Gunung' yang digelar di lautan pasir Gunung Bromo, Kabupaten Probolinggo, Jawa Timur akan melibatkan ratusan seniman pada 11-12 Juni 2022. Kegiatan rutin jelang Yadnya Kasada warga Tengger itu akan dimeriahkan oleh sekitar 700 orang personel terdiri atas penari profesional, penyanyi, musisi serta sastrawan. ratusan seniman tersebut akan bersatu padu memeriahkan Eksotika Bromo 2022 di lautan pasir kaki Gunung Bromo yang berada di Desa Ngadisari, Kecamatan Sukapura, Kabupaten Probolinggo.
Tujuan Eksotika Bromo itu agar Bromo bisa menjadi platform seperti Bali, sehingga pihaknya menyediakan tempat dan fasilitas, kemudian para seniman datang sendiri untuk menampilkan sebuah tari. Nantinya pariwisata itu akan berlangsung mendaur ulang sendiri secara periodik. Bromo itu sebagai wadah saja dan kami akan membangun Bromo seperti Bali. Harapannya Eksotika Bromo bisa menjadi agenda rutin setiap menjelang Yadnya Kasada warga Suku Tengger, sehingga tidak hanya pariwisatanya saja yang dieksplorasi, tetapi kesenian dan budaya juga menjadi modal ekonomi kreatif warga Tengger.
Tujuan Eksotika Bromo itu agar Bromo bisa menjadi platform seperti Bali, sehingga pihaknya menyediakan tempat dan fasilitas, kemudian para seniman datang sendiri untuk menampilkan sebuah tari. Nantinya pariwisata itu akan berlangsung mendaur ulang sendiri secara periodik. Bromo itu sebagai wadah saja dan kami akan membangun Bromo seperti Bali. Harapannya Eksotika Bromo bisa menjadi agenda rutin setiap menjelang Yadnya Kasada warga Suku Tengger, sehingga tidak hanya pariwisatanya saja yang dieksplorasi, tetapi kesenian dan budaya juga menjadi modal ekonomi kreatif warga Tengger.
Komentar
Silahkan Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.