SENJA DI IBUKOTA
22 July 2021 |
19:34 WIB

Ibukota tak melulu kaku dengan hutan betonnya, ada kalanya senja membalut kesejukan menuju malam di Jakarta.

Gemerlap lampu menghiasi langit senja Ibukota menciptakan nuansa nan indah.
Komentar
Silahkan Login terlebih dahulu untuk meninggalkan komentar.